LAPORAN PENGOLAHAN DESAIN
GRAFIS MOTIF BATIK DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI PENGOLAH GAMBAR
DI SUSUN OLEH
KELOMPOK IV
1.
ANNISA
2.
DEVINA NOOR LATIFAH
3.
NISA
4.
NURUL ANZALNA
5.
RIZKY ALPIANNUR
XII
IPA 1
KEMENTRIAN
AGAMA
MADRASAH
ALIYAH NEGERI BARITO UTARA
AGUSTUS
2017
LAPORAN PENGOLAHAN DESAIN
GRAFIS MOTIF BATIK DENGAN MENGGUNAKAN ALIKASI PENGOLAH GAMBAR
I.
Judul Praktikum
Pengolahan
desain grafis motof batik dengan menggunakan aplikasi pengolah gambar.
II. Tujuan
Praktikum
1.
Mengenal
perangkat lunak pembuat grafik vektor dan bitmap.
2.
Menunjukan
menu ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pembuat grafik vektor dan bitmap
3.
Mengedit
sebuah foto / gambar berdasarkan tema yang di buat
III. Alat
Dan Bahan
1.
Laptop
2.
Printer
3.
Kertas
4.
Pylox
5.
Peralatan
gambar
6.
Peralatan
menulis
IV. Langkah
Kerja
1.
Membuat
kelompok yang terdiri dari 5 orang
2.
Menyiapkan
alat dan bahan untuk praktikum
3.
Memulai
kerja dan meakukan pengamatan
4.
Membuat
hasil kesimpulan dari praktikum ini.
V. Hasil
Pengamatan
Pengamatan
yang dilaukan berdasarkan pada permasalahan berikut yang kami jabarkan beserta
jawaban nya.
1.
Apakah
yang di maksud dengan desain grafis?
Ø
Desain grafis atau rancang grafis
adalah proses komunikasi menggunakan elemen visual, seperti tulisan, bentuk,
dan gambar yang dimaksudkan untuk menciptakan persepsi akan suatu pesan yang
disampaikan. Bidang ini melibatkan proses komunikasi visual
2.
Apakah
nama aplikasi yang anda gunakan untuk mengolah desain grafis motif batik
berdasarkan kelompok anda?
Ø
Aplikasi
yang kami gunakan adalah Photscape
3.
Apakah
ada kekurangan dan kelebihan aplikasi yang anda gunakan untuk pengolahan desain
grafis motif batik gambar sebutkan dan jelaskan!
Ø
Photoscape adalah
perangkat lunak editor citra yang dikembangkan olehMOOII Tech, Korea.
Konsep dasar PhotoScape adalah "Mudah
dan Menyenangkan" Sehingga memungkinkan pengguna untuk dengan mudah
mengedit foto yang diambil
dari kamera digital atau kamera
ponsel. PhotoScape menyediakan antarmuka pengguna sederahan untuk melakukan
tambahan foto umum termasuk penyesuaian warna, memotong, mengubah ukuran,
percetakan dan animasi GIF.
Photoscape hanya tersedia untuk Microsoft
Windows dan tidak tersedia untuk Mac atau Linux.
Bahasa default adalah bahasa Inggris dan Korea, dengan paket bahasa tambahan yang tersedia untuk
di-download.
Versi rilis stabil saat ini adalah 3.5.
Namun, versi lama masih tersedia untuk pengguna Windows 98 atau Me.
Photoscape ini didistribusikan secara gratis untuk semua pengguna, termasuk
untuk tujuan komersial.
Apabila berbicara mengenai foto editing, kebanyakan orang mungkin akan langsung terbayang
Photoshop. Aplikasi besutan Adobe ini memang sudah menjadi tools yang
sangat populer di kalangan fotografer ataupun desainer karena menawarkan
berbagai macam fitur. Namun, banyaknya fitur ini juga membawa dampak: harga
yang sangat mahal dan aplikasi menjadi berat pada saat dijalankan karena
membutuhkan banyak resource (memory dan processor). Selain itu, berbagai macam
fitur tersebut seringkali mubadzir karena tidak banyak dipakai.
Salah satu software alternatif yang bisa
digunakan untuk foto editing adalah Photoscape.
Untuk menggunakan aplikasi ini Anda tidak perlu merogoh kocek dalam-dalam
karena aplikasi ini freeware. Tapi jangan salah, walaupun gratis,
Photoscape adalah aplikasi yang powerful dalam menangani fungsi-fungsi untuk
keperluan foto editing. Mau tau fitur-fiturnya seperti apa?
Fitur-fitur PhotoScape
adalah
·
Viewer : Melihat foto di dalam
folder dan membuat slideshow
·
Photo Editor : Mengubah
ukuran, kecerahan dan penyesuaian warna, white balance,
koreksi latar, Bingkai, balooon,
efek mosaik, menambahkan teks, menyisipkan gambar, cropping, filter, penghapusan
red eye, blooming,clone stamp.
·
Photo-Batch Editor : Untuk
memproses beberapa foto secara sekaligus, mengubah nama
beberapa
foto secara sekaligus.
·
Page : Menggabungkan beberapa foto menjadi
poster-seperti halaman
tunggal
atau menjadi satu foto akhir.
·
GIF Animation : Membuat
beberapa gambar menjadi animasi GIF.
·
Print : Mencetak foto untuk acara-acara tertentu,
seperti foto Paspor, atau
halaman
berjajar seperti kertas grafik atau kalender.
·
Screen Capture : Menyimpan
layar monitor ke file gambar.
·
Color Picker : Memilih
warna dari layar piksel.
·
RAW Converter : Mengkonversi
format gambar RAW ke format JPEG.
·
Face Finder : Untuk
mememukan wajah yang sama melalui internet.
Kelebihan photoscape :
Kita dengan mudahnya dapat melakukan
proses print, mengubah ukuran foto, mengubah warnanya, combine photo, menambahkan
bingkai dll. Selain itu, software ini juga menyediakan tool untuk mengubah
brightness, contra, exposure dan lain-lain. Software ini juga di desain
sesederhana mungkin sehingga memudahkan pengguna meski untuk pertama kali, kita
akan langsung mengerti.
Kekurangan photoscape :
Kekurangan dari photoscape itu sendiri
adalah fiturnya yang kurang lengkap bila dibandingkan dengan adobe photoshop.
Perbandingan dengan software sejenis:
Bila dibandingkan dengan adobe photoshop, seperti yang saya katakan tadi, fiturnya kurang lengkap, tidak bisa mengedit sedetail seperti di adobe photoshop. Tetapi bagi pemula seperti kami , photoscape ini sangat sederhana dan mudah dimengerti, hanya tinggal klik and drag, dan hasilnya pun cukup memuaskan .
Bila dibandingkan dengan adobe photoshop, seperti yang saya katakan tadi, fiturnya kurang lengkap, tidak bisa mengedit sedetail seperti di adobe photoshop. Tetapi bagi pemula seperti kami , photoscape ini sangat sederhana dan mudah dimengerti, hanya tinggal klik and drag, dan hasilnya pun cukup memuaskan .
Kesimpulan
Photoscape adalah
software photo editor yang sudah menyediakan banyak fitur-fitur yang sangat
berguna untuk keperluan foto editing. Untuk sebuah software gratisan,
Photoscape bisa dibilang sudah cukup powerful. Keunggulan lainnya adalah
software ini sangat ringan (installernya hanya 16,52 MB), dan ketika dijalankan
tidak memakan banyak memory atau processor.
4.
Sebutkan nama – nama
tool yang anda gunakan dalam mengedit foto/gambar beserta fungsinya .
Ø Berikut
tool yang kami gunakan:
a. Editor : tempat utama untuk meng-edit foto
b. Object :
tempat untuk pengaturan penambahan photo, text dan mode.
c. Photo :
memasukan photo, papan klip photo, ikon atau logo.
d. Text :
memasukan garis tepi dan efek bayangan
pada text.
5.
Buatlah hasil
kesimpulan dari kegiatan praktikum ini.
- Kesimpulannya ialah pada untuk dapat menegtahui fungsi – fungsi dari perangkat lunak pengolah gambar sebut saja dengan desain grafis selain itu , praktikum ini juga menambah wawasan kami tidak hanya sebatas materi namun juga berguna sebagai paktek nyata dari sebuah materi , adanya desain grafis juga proses komunikasi menggunakan elemen visual, seperti tulisan, bentuk, dan gambar yang dimaksudkan untuk menciptakan persepsi akan suatu pesan yang disampaikan. Bidang ini melibatkan proses komunikasi visual. Tidak hanya itu saja desain grafis sendiri memberikan kesan menarik dalam praktikum kali ini dimana kami belajar mengekpresikan diri , berkreasi dan bermain main dalam dunia teknologi komunikasi yang pengembangannya sangat erat di zaman modern seperti sekarang.
Praktikan,
Kelompok IV
1. Annisa.
2. Devina Noor Latifah.
3. Nisa.
4. Nurul Anzalna.
5. Rizky Alpiannuur
Terima kasih sudah berkunjung
semoga bermanfaat dan Insya
Allah Berkah ...
~saran & komentar sangat
membantu....
jangan lupa sertakan sumber..
Terima kasih sudah berkunjung
semoga bermanfaat dan Insya
Allah Berkah ...
~saran & komentar sangat
membantu....
jangan lupa sertakan sumber..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar